yBAS

Yayasan Berkah Amal Salih Salurkan Bantuan pada Korban Banjir

Pesisir Selatan, TOPKATA.com – Bencana banjir dan tanah longsor (banjir bandang) yang menghantam Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sumatera Barat (Sumbar) telah sepekan berlalu. Namun, duka para korban tak kunjung berlalu. Rumah yang telah porak poranda, hanyut tanpa bekas dan tenggelam oleh timbunan lumpur, sudah tak ada solusi perbaikan. Kondisi diperparah minimnya uluran tangan pemerintah dan…

Selanjutnya
Rumah tertimpa pohon

Badai, Pohon Timpa Rumah di Padang

Padang, TOPKATA.COM – Hujan badai kembali menerjang Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar) pada Minggu (23/7/2023) sekira pukul 16.00 wib. Hujan yang disertai angin kencang tersebut telah menimbulkan bencana di bebarapa lokasi di Kecamatan Lubuk Begalung, Kota Padang. Dari pantau Spiritsumbar.com melalui jejaring sosial, angin kencang telah menumbangkan pohon besar di Gang Pusara, Kelurahan Parak Laweh…

Selanjutnya
Sekretaris Yayasan BAS, Herwaty Taher langsung pergi ke lokasi bencana

Sekretaris Yayasan BAS, Herwaty Taher Bantu Warga Korban Banjir di Banuaran

TOPKATA.com Peristiwa – Banjir yang merendam pemukiman penduduk di sepanjangan bantaran Batang Harau, Kelurahan Banuaran Nan XX, Kecamatan Lubuk Begalung, Kota Padang, Sumatera Barat, Rabu (16/11/2022) telah menimbulkan duka bagi warga. Apalagi, banjir telah membasahi dapur tempat memasak. Sementara, waktu senja telah disambut kelamnya malam. Tak ingin dera warga terlalu lama, Yayasan Berkah Amal Salih…

Selanjutnya
Kebakaran terjadi di Gedung Pusat Kebudayaan Sawahlunto

Saat Festival Durian, Gedung GPK Sawahlunto Terbakar

TOPKATA.com Peristiwa – Kebakaran terjadi di Gedung Pusat Kebudayaan (GPK) Kelurahan Pasar Kec. Lembah Segar Kota Sawahlunto Sumatera Barat, pada Kamis, 3/11/2022 Dalam peristiwa tidak ada korban jiwa. Terkait kerugian, masih dalam perhitungan oleh pihak terkait. Gedung Pusat Kebudayaan (GPK) Kelurahan Pasar Kec. Lembah Segar Kota Sawahlunto adalah Gedung peninggalan zaman Belanda baru pertama kali…

Selanjutnya
Mobil Tertimpa pohon tumbang

Dua Mobil Tertimpa Pohon Tumbang di Padang

TOPKATA.com – Curah yang Tinggi disertai angin kencang mengakibatkan pohon tumbang di beberapa lokasi di Kota Padang, pada Senin (3/10/2022) Bahkan pohon tumbang tersebut menimpa kendaraan. Seperti yang terjadi di kawasan Pondok, Jalan Kampung Nias II, Kelurahan Belakang Pondok, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Sumatera Barat. Dua mobil jenis box dan minibus tertimpa pohon. Kabid…

Selanjutnya
Banjir

Banjir Rendam Siberut Selatan

TOPKATA News – Hujan deras telah menyebabkan banjir di Desa Matotonan, Kecamatan Siberut Selatan, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat (Sumbar) pada pada Senin (19/9/2022). Malahan, puluhan pemukiman warga terendam banjir sedalam satu hingga satu setengah meter. Martin (30) salah seorang warga Dusun Maruibaga, Desa Matotonan, mengatakan, banjir glah merendam sejumlah pemukiman. Setidaknya ada 3 dusun…

Selanjutnya
Direktur Kesiapsiagaan BNPB

Relawan Ciptakan Keluarga Tangguh Bencana

TOPKATA News – Penanggulangan musibah merupakan tugas bersama. Salah satunya peran relawan buat mengedukasi keluarga. Baca juga : Truk Terjun Jurang di Sitinjau Lauik, Nasib Sopir Masih Misteri Direktur Kesiapsiagaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Pangarso Suryotomo menyampaikan hal tersebut saat menghadiri kegiatan dalam rangka Hari Ulang Tahun Republik Indonesia, sebagaimana dilansir laman resmi BNPB,…

Selanjutnya
Upaya pencarian sopir truk yang masih misteri di Sitinjau Lauik

Sopir Truk Masuk Jurang di Sitinjau Lauik Masih Misteri

topkata.com, peristiwa, Padang – Truk dalam  kondisi kosong terjun ke jurang di kawasan Panorama Dua, Sitinjau Lauik, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Minggu (28/8/2022). Baca juga : Luarbiasa, Bhabinkamtibmas Sungai Duo Bagikan Handphone pada Masyarakat Tragisnya, sampai Minggu (28/8/2022) sore  sopir truk tersebut masih belum diketahui nasibnya. Kapolsek Lubuk Kilangan, Kompol Lija Nesmon, kepada wartawan…

Selanjutnya
Pohon tumbang akibat angin kencang yang menerjang Kota Malang Jawa Timur

Badai Terjang Malang, 4 Luka-luka

TOPKATA News – Fenomena cuaca ekstrem yang ditandai dengan hujan lebat dan disertai angin kencang menerjang enam kelurahan di tiga kecamatan, Kota Malang, Jawa Timur, pada Sabtu (13/8/2022) pukul 15.30 WIB. Sebagaimana dilansir Plt. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB , Abdul Muhari, Ph.D. pada Senin (15/8/2022), Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota…

Selanjutnya