Ratusan Guru Honorer Serbu DPRD Padang
TOPKATA News – Belum adanya kejelasan pengangkatan yang telah lulus passing grade di tahun 2021, perwakilan Forum Guru Lulus Passing Grade (FGLPG) PPPK Guru Kota Padang mendatangi Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Padang, Senin (22/8/2022). Ratusan guru yang masih berstatus honorer tersebut mendatangi DPRD Padang untuk menyampaikan nasib mereka. Walau mereka telah dinyatakan lulus…

