Viral di Media Sosial, Gerakan “Stop Tot Tot Wut Wut”. Apakah Itu?
JAKARTA, Topkata.com – Sebuah gerakan protes di media sosial bernama “Stop Tot Tot Wut Wut” kini viral, menyuarakan keresahan masyarakat terhadap maraknya penggunaan sirene, strobo, dan rotator yang dinilai arogan oleh para pengendara di jalan raya. Istilah “Tot Tot Wut Wut” merupakan onomatope yang menirukan suara khas dari perangkat tersebut, yang sering kali digunakan secara…

