Pemain Naturalisasi

Bela Timnas, FIFA Matchday Bakal Jadi Debut Trio Naturalisasi

TOPKATA Bola – Trio pemain naturalisasi, Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattinama bisa jadi sudah bakal memenuhi syarat untu membela Timnas Indonesia pada laga melawan Curacao September 2022 mendatang. Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengungkapkan bahwa berkas naturalisasi ketiga pemain tersebut kini sudah berada di DPR RI. Mochamad Iriawan menyebut, bila berkas sudah berada…

Selanjutnya