Berkisah, Cara Jitu Mengajar Matematika
Oleh : Delvi Camelia (Guru Matematika SMAN 3 Padang Panjang) Sudah bukan rahasia lagi bahwa kebanyakan anak didik, mulai dari tingkat pendidikan Sekolah Dasar (SD), hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) mengakui bahwa mata pelajaran yang paling tidak disukai adalah Mata Pelajaran Matematika. Sebagaimana yang juga diungkapkan dalam survey situs ilmu pedia tanggal 20 Oktober tahun…

