Jembatan Ambruk, Aktivitas Masyarakat Terganggu

TOPKATA News – Jembatan penghubung antara Jorong Kapalo Danau menuju Jorong Gurun Data, Nagari Nagari Simpang Tanjung Nan IV Kec Danau Kembar Kab Solok, Amblas runtuh total. Akibatnya, aktifitas mobil dan sepeda motor untuk menghubungkan kedua daerah terputus total. Sementara waktu, untuk mencegah timbulnya korban jiwa, petugas dari Polsek Danau Kembar langsung memasang garis polisi di…

Selanjutnya
Launching Damri di Mentawai

Damri Resmi Mengaspal di Mentawai

Mentawai – Bupati kepulauan Mentawai, Yudas Sabaggalet, launching moda transportasi Perintis Damri di Kabupaten Kepulauan Mentawai, di depan Kantor Bupati Kepualuan Mentawai, KM 4 ,Desa Tuapeijat, Kecamatan Sipora Utara, Selasa, (18/1/2022). Yudas Sabaggalet mengucapkan, terima kasih kepada Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Barat , Kepala BPTD wilayah III yang telah ikut berpartisipasi untuk membantu Kabupaten…

Selanjutnya
AKBP. Sri Wibowo. S.I.K, M.H

Kapolres Pessel Berantas Balapan Liar

Pesisir Selatan – Kapolres Pesisir Selatan AKBP. Sri Wibowo. S.I.K, M.H menghimbau pada pengendara roda empat, roda enam, khususnya roda dua agar bersama – sama mematuhi tertib berlalu lintas saat pengendara di jalan raya. Dan saling menghargai sesama pengendara lainnya. Dikatakan Kapolres Pessel, selain memberikan himbauan pada pengendara untuk tertib berlalu lintas jajaran Sarlantas Polres…

Selanjutnya
Suzuki Grand Max pick Up BG 8719 HL, hancur dihantam truk CPO

Tabrakan Beruntun Renggut 2 Nyawa di Jalinsum

TOPKATA.com, Dharmasraya – Kecelakaan beruntun kembali terjadi di Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum). Kali ini di KM 8 Sialang, Nagari Gunung Selasih, Kecamatan Pulau Punjung, Kabupaten Dharmasraya, Selasa, 19 Januari 2022. Kecelakaan mengakibatkan 2 tewas, 4 orang luka berat dan berapa orang mengalami luka ringan. Saat ini, korban luka dalam perawatan di IGD RSUD Sungai Dareh….

Selanjutnya
Jalan Lubuk Sikaping Talu yang telah mulus

Jalan Lubuk Sikaping – Talu, Hidupkan Ekonomi 2 Kabupaten

TOPKATA.com – Ruas Jalan Provinsi Sumatera Barat pada ruas Lubuk Sikaping –Talu (P.096) terus di kebut pelaksanaan pembangunan melalui Dinas Bina Marga Cipta Karya dan Tata Ruang Pemerintah Provinsi Sumatera Barat. Secara marathon terus berupaya akses ruas tersebut dapat terhubung dengan kondisi jalan mulus lancar dan layak. Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Karya dan Tata…

Selanjutnya